Friday, 16 March 2018

Lirik MARSJUANG BAKTINUSA





Kami sampaikan Keseluruh Nusantara
Kabar gembira untuk anak bangsa
Demi kejayaan Indonesia
Kemanusiaan yang adil dan beradab

Kami hadir untuk melayani
Kehidupan sesama insani
Asas maslahat membuat kami giat
Asas manfaat membuat semangat

Baktinusa Berjuaaaaaang…

Reff:
Tak ada samar, tak ada remang
Semua cahaya, semua benderang
Lebih terang dari Matahari
Lebih cerah dari fajar menyingsing

Lebih putih dari terik siang
Ini komitmen kami berjuang
Berjuang untuk kemaslahatan
Agar jaya Indonesia

Kami hadir untuk melayani
Kehidupan sesama insani
Asas maslahat membuat kami giat
Asas manfaat membuat semangat

Baktinusa Berjuaaaaaang…

Reff:
Tak ada samar, tak ada remang
Semua cahaya, semua benderang
Lebih terang dari Matahari
Lebih cerah dari fajar menyingsing

Lebih putih dari terik siang
Ini komitmen kami berjuang
Berjuang untuk kemaslahatan
Agar jaya Indonesia

Kami untukmu,wahai bangsa tercinta
Kami hadir,kami ada untuk sesama
Yo ..ayo, ayo maju bersama
Berjuang tegakkan keadilan

Jiwa kami,tenang dalam berjuang
Terbuka, tunduk dalam keridhoan
Menuju bahagia keabadian
Karna kami, hamba milik tuhan (3x)


Share:

0 komentar:

Post a Comment